Desa Samaelo Adakan Pelatihan Kursus Menjahit

BONE, BERITABONE.COM-- Pemerintah Desa Samaelo, Kecamatan Barebbo, Kabupaten Bone, Sulsel bekerjasama dengan TP PKK Desa Samaelo mengadakan ...

BONE, BERITABONE.COM-- Pemerintah Desa Samaelo, Kecamatan Barebbo, Kabupaten Bone, Sulsel bekerjasama dengan TP PKK Desa Samaelo mengadakan Pelatihan Kursus Menjahit yang berlangsung selama 14 hari, dimulai pada 18 - 31 Desember 2017 di Kantor Desa Samaelo. 

Kursus menjahit tersebut merupakan salah satu program Pemerintah Desa Samaelo untuk dilaksanakan melalui Dana  Desa 2017.

"Melihat banyaknya potensi - potensi yang ada di Desa Samaelo sehingga pemerintah Desa Samaelo bekerjasama BPD menganggarkan Dana Desa untuk melaksanakan beberapa program pelatihan salah satunya kursus menjahit, apalagi melihat kemajuan sekarang semua penjahit di Bone orderannya penuh, sehingga saya berpikir kenapa orang yang ada di Desa tidak dilatih padahal ini petensial karena bukan kita yang mencari pelanggan melainkan kita didatangi pelanggang," terang Kades Samaelo, Lantara, Senin, (18/12/2017).

Lantara mengharapkan mudah - mudahan program ini bisa berkelanjutan dan berguna khususnya kepada masyarakat sehingga apabila pelatihan sudah selesai kita tidak perlu lagi mencari tukan jahit diluar karena sudah ada di Desa Samaelo. "Maka dari itu jangan sia - siakan kesempatan ini," pesannya.

Sementara itu, Instrusktur dari Dinas Ketenaga Kerjaan Kabupaten Bone, Murniati, dengan waktu yang relatif singkat beliau mengharapkan kerjasama yang baik dari peserta. "Dengan waktu yang singkat ini saya harap agar dimanfaatkan seefisien mungkin, dan setelah pelatihan diharapkan peserta bisa mandiri, setidaknya bisa berusaha dulu untuk diri sendiri dan keluarga," terangnya.

Selain dihadiri Kades Samaelo beserta staf pada acara pembukaan pelatihan tersebut, juga dihadiri Babinkantibmas, perwakilan Kecamatan Barebbo, pengurus TP PKK Desa, 10 orang peserta dari dua dusun, dan Ketua Panitia, Muliati.

Penulis : Hairil Hamka
Editor : Burhan Hamzah

COMMENTS

Nama

Bosowasi Daerah Edukasi Hukrim Lokal News Nasional Peristiwa Politik Ragam Sport
false
ltr
item
Berita Bone: Desa Samaelo Adakan Pelatihan Kursus Menjahit
Desa Samaelo Adakan Pelatihan Kursus Menjahit
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAm1ZXhUvEY8S00ECwax-3MueFbFXod_5fXDoa1a3f0vMA4Ob3yR7V2BpMbofrfMKR4mFmqKgMKAK1STtp7tnOz3Y4lzD-i2pXn2Hh5cAyT5knXvkj_GV_OAFFfmlySKGmhsTNhgzHnf4/
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAm1ZXhUvEY8S00ECwax-3MueFbFXod_5fXDoa1a3f0vMA4Ob3yR7V2BpMbofrfMKR4mFmqKgMKAK1STtp7tnOz3Y4lzD-i2pXn2Hh5cAyT5knXvkj_GV_OAFFfmlySKGmhsTNhgzHnf4/s72-c/
Berita Bone
https://www.beritabone.com/2017/12/desa-samaelo-adakan-pelatihan-kursus.html
https://www.beritabone.com/
https://www.beritabone.com/
https://www.beritabone.com/2017/12/desa-samaelo-adakan-pelatihan-kursus.html
true
2715347226771477657
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy